Kualitas kamera masih menjadi poin penting bagi konsumen saat memilih smartphone. Tidak hanya pada smartphone kelas atas, pengguna komsumen kelas menengah pun juga akan meprioritaskan tentang kamera. Menyadari akan hal itu, produk Oppo memberikan smartphone terbaru dengan fitur berbeda dengan ponsel lainnya. Oppo menghadirkan smartphone empat kamera, fitur ini membongkar pasar ponsel dengan gaya baru dan terkini. Tidak usah ragu dengan fitur-fitur yang disediakan, karena Oppo A9 akan menjawab dengan gaya yang baru.
OPPO A9

OPPO A9 merupakan prodak pertama OPPO yang menyuguhkan smartphone empat kamera belakang. Bahkan masih ada kamera depan bagi pendukung selfisme generasi z. Salah satu fitur-fitur yang disertakan, disebut sebagai Quad Camera yang meliputi kamera utama dengan sensor ISOCELL GM1 48 megapixel, kamera ultra wide dengan sensor Omnivision 8 megapixel, kamera portrait bokeh 2 megapixel dan kamera mono 2 megapixel. Akan membuat penggunanya terkagum-kagum.
Menawarkan pengguna zaman now untuk selalu bisa mengabadikan moment dengan kualiatas yang lebih tinggi, ssgar, dan jernih. Fungsi dari keempat kamera tersebut juga memiliki perbedaan penggambilan gambar, yang disesuaikan objek yang akan di ambil. Dengan begitu, OPPO A9 akan dapat menangkap beragam momen berbeda dengan lebih optimal.

Kamera utama OPPO A9, mampu menghasilkan foto dengan frekuensi warna, spesifik dan ketajaman yang memukau. Kamera utamanya juga mampu menangani backlight dengan baik, sehingga fakus tersendiri bagi kreator pengambilan gambar yang lebih efesien. Tidak hanya itu, smartphone empat kamera ini pula dilengkapi pengaturan yang bisa disesuaikan dengan objeknya.

Disaat suasana sedang gelap atau di malam hari, bawaan fitur Night Mode ternyata bisa membantu OPPO A9 ini menghasilkan foto sedikit pencahayaan dengan optimal. Perlu diingat, dengan cara kerja Night Mode, akurasi warna dan saturasi di foto akan berkurang. Tapi setidaknya rentang natural dan noise akan terjaga saat memotret tanpa bantuan tripod. Yang membantu pemotret untuk menghasilkan gambar yang bagus.

Fitur lainya yaitu Expert Mode yang bisa dioptimalkan untuk memotret dalam kegelapan. Dengan memperlambat sorot speed dan menurunkan ISO. Hanya saja rentang dinamis pada gambar terlihat lebih rendah. Tetapi menghasilkan kejelasan yang lebih memuaskan. Untuk kamera ultra wide, mode ini tampaknya akan populer bagi pengguna yang suka jalan-jalan dan gemar memotret pemandangan. Sudut pandang yang luas membuat pengguna mudah saat ingin memasukkan banyak obyek ke dalam satu frame. Hasil dari potret akan lebih maksimal dan tidak terlalu dipaksakan saat hasil potretan berhasil di ambil.

Sedangkan ketika menggunakan gambar portrait dengan bokeh, hasilnya baru akan optimal di kondisi cahaya berlimpah. Jika dalam kondisi minim  cahaya, subyek akan cenderung kabur dengan potongan bokeh yang kurang akurat. Mode ini sangat bagus sekali, ketika kalian berada di luar ruangan. Hasilnya akan nampak lebih berseni seperti hasil potretan potografi asli. 

Berbagai fitur-fitur yang di sediakan dalam ponsel Oppo A9 ini, tidak lebih sebagai daya tawar trending saat ini. Ketika perkembang teknologi lagi merjarela. Oppo hadir dengan jawaban yang memuaskan bagi khalayak dunia. Sudah tidak diragukan lagi, oppo menjembatani kekhawatiran pengguna smartphone dengan menghadirkan Oppo A9. Apalagi bagi pilihan ponsel saat ini yang lagi menjadi pertimbangan kuat, yakni soal kamera yang simpel dan Oppo memunculkannya. Produk smartphone empat kamera, yakni Oppo A9.